BANDA ACEH -Mantan Cawapres Mahfud MD berencana akan kembali menjadi dosen di sejumlah universitas usai gagal memenangkan Pilpres 2024.
Hal ini diungkap Mahfud saat menjadi narasumber dalam kanal YouTube Deddy Corbuzier, Jumat (26/4).
“Saya sudah membuka jalur-jalur lagi dengan kampus di mana selama ini saya mengajar di berbagai perguruan tinggi,” katanya seperti dikutip redaksi.
Mahfud menceritakan, saat dirinya purna tugas dari hakim Mahkamah Konstitusi, juga kembali menjadi dosen. Di antaranya di UGM, Undip, dan UII.
Menurut mantan Menkopolhukam itu, menjadi pengajar adalah passion. Dia pun berkeinginan mencetak anak-anak bangsa untuk ikut berkontribusi membangun negara.
“Saya akan kembali ke kampus ikut mendorong munculnya kader-kader dari kampus untuk mengelola negara terutama di bidang penegakan hukum,” tekad Mahfud.































































































PALING DIKOMENTARI
Kanda Bahlil Girang Disanjung dengan…
Rosan Roeslani Bongkar Akal-akalan Keuangan…
Apa itu Rehabilitasi dan Tujuannya
Kabar Gembira, Bustami Hamzah Resmi…
Bukan Sekadar Pelengkap! PTS Kini…
KOMENTAR
Ara lagi salah minum obat. Kami maklum. hahahaha...
Bikin malu Rakyat Republik Indonesia saja!
Anjing sudah menggonggong karena karena "tak diberi tulang lagi"
Si opung, siapa yang ngga' kenal dia. Mafioso Indonesia
Penipu yang begini gaya dia. sekalinya menipu akan tetap terus…