NASIONAL
NASIONAL

Ini Deretan Sosok Jenderal Purnawirawan TNI yang Desak Wapres Gibran Dicopot!

Slamet Soebijanto menjadi Kepala Staf TNI AL di era pemerintahan Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

4. Tyasno Sudarto

Tyasno Sudarto adalah salah satu tokoh militer Indonesia. Ia pernah menjadi Kepala Staf TNI Angkatan Darat pada periode tahun 1999 – 2000. 

Ia pernah menjadi Pangdam IV/Diponegoro dan sebelum menjabat KASAD ia dipromosikan oleh Wiranto sebagai Kepala Badan Intelijen Strategis TNI dengan pangkat Letnan Jenderal.

Tyasno Sudarto juga sebelumnya pernah menuntut pemakzulan ayah Gibran Rakabuming Raka, Jokowi dari kursi Presiden.

Bersama 100 tokoh lainnya, dia menandatangani Petisi 100 Penegak Daulat Rakyat “Makzulkan Jokowi” pada tahun 2023 lalu.

image_print
1 2

Reaksi

Berita Lainnya