ACEH
ACEH

Kukuhkan Pengurus BAPOPSI, Bupati Syech Muharram Minta Hindari Praktik KKN

“Untuk atlet yang dipertandingkan merupakan perwakilan dari kecamatan dibawah naungan BAPOPSI dan atlet berprestasi nantinya akan menjadi atlet binaan Disparpora Aceh Besar dibawah naungan BAPOPSI Kabupaten, untuk dipersiapkan mengikuti POPDA tahun 2026,” pungkasnya.

Adapun para pengurus BAPOPSI Aceh Besar yang dikukuhkan, antara lain Ketua Umum: Abdulah, Kadis. Pariwisata dan Olahraga Aceh Besar, Sekeretaris Umum : T. Irfansyah, Sekdis. Pariwisata dan Olahraga Aceh Besar, Bendahara: Rosmaidarni, SE.

Pada acara tersebut, juga turut dihadiri oleh para Forkompinda Aceh Besar, Dan Lanud SIM, Ketua BAPOPSI Aceh (diwakili), para staf ahli dan asisten Setdakab Aceh Besar, para kepala OPD dan Camat, pimpinan BUMD dan BUMN dalam wilayah Aceh Besar, serta Ketua Satgas Commando Independen Aceh Besar. []

1 2

Reaksi

Berita Lainnya

Uh-oh! It looks like you're using an ad blocker.

Our website relies on ads to provide free content and sustain our operations. By turning off your ad blocker, you help support us and ensure we can continue offering valuable content without any cost to you.

We truly appreciate your understanding and support. Thank you for considering disabling your ad blocker for this website