ACEH

Garda Pemuda NasDem Gelar Program Perjalanan Subuh

image_pdfimage_print

BANDA ACEH – Garda Pemuda Nasdem Aceh gelar kegiatan rutin program Perjalanan Subuh Pemuda (PSP) Nasdem.

ADVERTISEMENTS
SMS Poin - Bank Aceh Syariah

Program kegiatan ini adalah merupakan kegiatan yang dilakukan secara kontiniu dan istiqamah oleh Gerakan Pemuda NasDem (GPND) Provinsi Aceh pada setiap Ahad pagi bersama jamaah Arafah di masjid-masjid di seluruh kota di banda aceh dan sekitarnya. Ahad ini Perjalanan Subuh Pemuda berlangsung di Masjid Ar-Rahmah, Panteriek. Demikian yang disampaikan Ketua GPND Provinsi Aceh, Muhammad Irfan kepada HARIANACEH.co.id, Minggu (11/6/2023) pagi di Banda Aceh.

Berita Lainnya:
Mirwan dan Baital Kuasai Perolehan Suara Terbanyak di Aceh Selatan
ADVERTISEMENTS
Selamat Hari Guru Nasional

Muhammad Irfan juga menyebutkan tujuan dari Program Perjalanan Subuh Pemuda (PSP). Kata dia, tujuannya adalah untuk menjadi pemuda-pemuda di kota Banda Aceh sebagai ujung tombak pembangunan Aceh dengan mengutamakan syariat Islam.

ADVERTISEMENTS
Kartu ATM di Rumah, Action Mobile di Tangan

“Kita ingin pemuda-pemuda di Kota Banda Aceh saat ini menjadi ujung tombak pembangunan aceh secara syariah dan diharapkan dengan rutin melakukan shalat berjamaah 5 waktu di masjid dan terutama sekali yaitu berjamaah shalat subuh. Kita berharap juga dari program ini akan melahirkan peminpin-pemimpin muda yang berahklaq mulia dan berbudi pekerti yang baik,” sebut Muhammad Irfan.

Berita Lainnya:
Utusan Khusus Prabowo Temui Wali Nanggroe
ADVERTISEMENTS
Bank Aceh Syariah Mengucapkan Selamat Hari Pahlawan 10 November 2024

Teaser video Program Perjalanan Subuh Pemuda (PSP) NasDem:


Reaksi & Komentar

Berita Lainnya